R.H.O.Soleh ( 1906 – 1991 ) adalah guru besar yang melahirkan tokoh2 Maenpo Cikalong pada masa sekarang ini.
Beliau sosok guru keturunan dari menak/bangsawan Cianjur sehingga lebih akrab dipanggil Gan Uweh.
Kami sangat bangga dengan keberadaan karakternya yang sangat sederhana, santun dalam perilaku, tidak memperlihatkan kemampuan apalagi kehebatan silatnya, sangat dekat hubungan dengan semua muridnya, yg terkesan kelihatan sayang sekali kpd semua muridnya tidak mem-beda2kan, beliau rajin mendatangi murid apalagi klo muridnya kelihatan serius belajar mempunyai motivasi rasa ingin bisa.